Jadwal Lengkap Pertandingan EURO 2020

Logo Euro 2020. (UEFA)


BOLALINI.COM - Piala Eropa atau EURO semestinya digelar pada Juni-Juli 2020, tetapi pandemi Covid-19 membuat sepakbola empat tahunan Benua Biru ini diundur setahun. Meski digelar pada 11 Juni - 11 Juli 2021, tetapi tetap menggunakan nama EURO 2020.

Setiap grup yang bertanding akan bermain di dua stadion dari dua negara berbeda. Jadi total ada 12 stadion yang digunakan untuk turnamen ini. 

Grup A akan bermain di Stadio Olimpico, Roma, Italia dan Olympic Stadium, Baku, Azerbaijan.

Grup B akan bermain di St. Petersburg Stadium, St. Petersburg, Rusia dan Parken Stadium, Copenhagen, Denmark.

Grup C akan bermain di Johan Cruijff Arena, Amsterdam, Belanda dan National Arena, Bucharest, Rumania.

Grup D akan bermain di Wembley Stadium, London, Inggris, dan Hampden Park, Glasgow, Skotlandia.

Grup E akan bermain di Estadio La Cartuja, Sevilla, Spanyol dan St. Petersburg Stadium, St. Petersburg, Rusia.

Grup F akan bermain di Football Arena, Munich, Jerman dan Puskas Arena, Budapest, Hungaria.

Berikut Jadwal Euro 2020 dari Grup A sampai F berdasarkan Waktu Indonesia Barat.


Grup A EURO 2020

- Turki

- Italia

- Wales

- Swiss


Jadwal Pertandingan EURO 2020:

11 Juni 2021 : Turki vs Italia, kick off pukul 02.00 di Stadio Olimpico, Roma

12 Juni 2021 : Wales vs Swiss, kick off pukul 20.00 di Olympic Stadium, Baku

16 Juni 2021 : Turki vs Wales, kick off pukul 23.00 di Olympic Stadium, Baku

16 Juni 2021 : Italia vs Swiss, kick off pukul 02.00 di Stadio Olimpico, Roma

20 Juni 2021 : Swiss vs Turki, kick off pukul 23.00 di Olympic Stadium, Baku

20 Juni 2021 : Italia vs Wales, kick off pukul 23.00 di Stadio Olimpico, Roma


Grup B EURO 2020

- Denmark

- Finlandia

- Belgia

- Rusia


Jadwal Pertandingan EURO 2020:

12 Juni 2021 : Denmark vs Finlandia, kick off pukul 23.00 di Parken Stadium, Kopenhagen

12 Juni 2021 : Belgia vs Rusia, kick off pukul 02.00 di Krestovsky Stadium, Saint Petersburg

16 Juni 2021 : Finlandia vs Rusia, kick off pukul 20.00 di Krestovsky Stadium, Saint Petersburg

16 Juni 2021 : Denmark vs Belgia, kick off pukul 23.00 di Parken Stadium, Kopenhagen

21 Juni 2021 : Rusia vs Denmark, kick off pukul 02.00 di Parken Stadium, Kopenhagen

21 Juni 2021 : Finlandia vs Denmark, kick off pukul 02.00 di Krestovsky Stadium, Saint Petersburg


Grup C EURO 2020

- Austria

- Macedonia

- Belanda

- Ukraina


Jadwal Pertandingan EURO 2020:

13 Juni 2021 : Austria vs Macedonia, kick off pukul 23.00 di Arena Nationala, Bucharest

13 Juni 2021 : Belanda vs Ukraina, kick off pukul 02.00 di Johan Cruyff Arena, Amsterdam

17 Juni 2021 : Ukraina vs Macedonia, kick off pukul 20.00 di Arena Nationala, Bucharest

17 Juni 2021 : Belanda vs Austria, kick off pukul 02.00 di Johan Cruyff Arena, Amsterdam

21 Juni 2021 : Macedonia vs Belanda, kick off pukul 23.00 di Johan Cruyff Arena, Amsterdam

21 Juni 2021 : Ukraina vs Austria, kick off pukul 23.00 di Arena Nationala, Bucharest


Grup D EURO 2020

- Inggris

- Kroasia

- Skotlandia

- Rep. Ceska


Jadwal Pertandingan EURO 2020:

13 Juni 2021 : Inggris vs Kroasia, kick off pukul 02.00 di Wembley Stadium, London

14 Juni 2021 : Skotlandia vs Rep Ceska, kick off pukul 20.00 di Hampden Park, Glasgow

18 Juni 2021 : Kroasia vs Rep Ceska, kick off pukul 23.00 di Hampden Park, Glasgow

18 Juni 2021 : Inggris vs Skotlandia, kick off pukul 02.00 di Wembley Stadium, London

22 Juni 2021 : Kroasia vs Skotlandia, kick off pukul 02.00 di Hampden Park, Glasgow

22 Juni 2021 : Rep Ceska vs Inggris, kick off pukul 02.00 di Wembley Stadium, London


Grup E EURO 2020

- Polandia

- Slovakia

- Spanyol

- Swedia


Jadwal Pertandingan EURO 2020:

14 Juni 2021 : Polandia vs Slovakia, kick off pukul 23.00 di St. Petersburg Stadium, St. Petersburg

14 Juni 2021 : Spanyol vs Swedia, kick off pukul 02.00 di Estadio La Cartuja, Sevilla

18 Juni 2021 : Swedia vs Slovakia, kick off pukul 20.00 di St. Petersburg Stadium, St. Petersburg

19 Juni 2021 : Spanyol vs Polandia, kick off pukul 02.00 di Estadio La Cartuja, Sevilla

23 Juni 2021 : Slovakia vs Spanyol, kick off pukul 23.00 di Estadio La Cartuja, Sevilla

23 Juni 2021 : Swedia vs Polandia, kick off pukul 23.00 di St. Petersburg Stadium, St. Petersburg


Grup F EURO 2020

- Hungaria

- Portugal

- Prancis

- Jerman


Jadwal Pertandingan EURO 2020

15 Juni 2021 : Hungaria vs Portugal, kick off pukul 23.00 di Puskas Arena, Budapest

15 Juni 2021 : Prancis vs Jerman, kick off pukul 02.00 di Allianz Arena, Munich

19 Juni 2021 : Hungaria vs Prancis, kick off pukul 20.00 di Puskas Arena, Budapest

19 Juni 2021 : Portugal vs Jerman, kick off pukul 23.00 di Allianz Arena, Munich

23 Juni 2021 : Portugal vs Prancis, kick off pukul 02.00 di Olympic Stadium, Baku

23 Juni 2021 : Jerman vs Hungaria, kick off pukul 02.00 di Allianz Arena, Munich.

Komentar